Selasa, 01 Juni 2010

UJIAN KENAIKAN TINGKAT PERIODE I

Untuk Pertama kali HIMSSI Cabang Kota Batam melaksanakan Ujian Kenaikan Tingkat tanggal 30 Desember 2010, pasca perubahan dari HIMSSI Versi baru ke HIMSSI bentuk asal nya.

Ujian Kenaikan Tingkat ini di ikuti oleh 14 orang Taruna Putra HIMSSI, karena Ujian ini baru di ikuti satu Komisariat, sedang dua komisariat lainya belum dapat mengikuti Ujian tersebut karena baru berdiri.

Ujian Kenaikan Tingkat ini dilaksanakan di SMP BP/MA AN - NI'MAH Batam, berlokasi di Kampung Tua Dapur 12 Kel. Sei Plungut Kec. Sagulung, Kota Batam.

Minggu, 23 Mei 2010

SELEKSI PENCAK SILAT PELAJAR SE - KOTA BATAM
GUNA PERSIAPAN POPDA KEPRI 2010

Guna menghadapi Pekan Olahraga Prop. Kelupauan Riau tahun 2010, Bidang Pembinaan dan Prestasi ( BINPRES ) IPSI Kota Batam menyelenggarakan Seleksi Atlit Pencak Silat Pelajar pada tanggal 15 - 17 Mei 2010 di DC Mall Batam.

Seleksi ini di ikuti oleh Perguruan Pencak Silat :
1. Himssi
2. Perisai Diri
3. Tapak Suci
4. SHO
5. Kera Sakti
6. PSHT
7. Persinas Asad
8. Silaturahmi
9. Suci Hati
10. Pagar Nusa
11. Walet Putih


dalam seleksi ini :
- Juara Umum I direbut oleh PPS. SHO
- Juara Umum II direbut oleh PPS. Tapak Suci
- Juara Umum III direbut oleh PPS. HIMSSI


HASIL SELEKSI UNTUK POPDA DI KOTA BATAM

PUTRA :
A Pa : Joko Kp ( Asad )
B Pa : Yoga P ( Himssi )
C Pa : Riski ( PD )
D Pa : Rian R ( Himssi )
E Pa : M. Suhaemi ( SHO )
F Pa : Kharisma A ( SHO )
G Pa : Rizal DD ( TS )
H Pa : Irwansyah ( Himssi )
I Pa : David ( Suci Hati )

PUTRI :
A Pi : Sherly TS ( TS )
B Pi : Rafiani E ( SHO )
C Pi : Afridja ( TS )
D Pi : Amelia L ( SHO )
E Pi : Fidya AS ( SHO )
F Pi : Putri Y ( TS )
G Pi : B Munyati N ( SHO )

Sabtu, 01 Mei 2010

ARTI LAMBANG H I M S S I

1.
LINGKARAN

1.a. Melambangkan Himpunan Seni Silat dari Berbagai Aliran Silat.
1.b. ( Warna Kuning ) Melambangkan Kejayaan Atas Dasar Budi Luhur.
2.a. Melambangkan Himpunan Seni Silat dari Kawasan Nusantara Pusaka Tanah Air.
2.b. Melambangkan Bentuk Maupun Motivasi Seni Silat.

2. SEGITIGA
Melambangkan Kebutuhan Hidup Seorang Pesilat, Ilmu, Iman dan Amal.

3. GOLOK BERSILANG DUA
Melambangkan Ketajaman, Ketangkasan, dan Kecerdasan dalam berfikir dan bertindak.

4. WARNA DASAR MERAH
Melambangkan Sifat Fatriotis Semangat Proklamasi berani dalam kebernaran.

5. BINTANG BERSEGI LIMA
Melambangkan Prinsif hidup seorang Pesilat, Kejujuran, Kebenaran, Keadilan,
Kebijaksanaan dan Ketegasan.

6. TRI SULA / KERIS
Melambangkan Senjata Penyangga yang kemungkinan membahayakan hak - hak hidup
manusia dalam melaksanakan tugasnya.

7. PITA BERTULISKAN HIMSSI
Melambangkan sifat kekeluargaan sesama anggota.